Aplikasi-aplikasi Emulator Playstation Terbaik Untuk Smartphone Android

8:53 AM
Setiap orang suka bermain game untuk menghabiskan waktu yang luang atau sebagai hiburan. Game cukup penting dalam kehidupan kita untuk menyegargkan mood dan juga sebagai pelepas ketegangan dari aktifitas sehari-hari. Orang suka bermain game di smartphone, komputer atau di konsol game. Playststion sangat populer di kalangan anak muda. Playstation memberikan tampilan grafis yang berkualitas tinggi. tapi di sisi lain playstation harga konsol game ini cukup mahal sehingga gamer lebih memilih untuk bermain game di komputer. Bahkan ada yang menggunakan emulator playstation di komputer.

Selain di komputer gamer juga sering menggunakn emulator playstation di smarphone android mereka. Dengan bantuan emulator, kita lebih muda bermain game playstation di smartphone android. Emulator tersebut memberikan antarmuka untuk menjalankan game playstation. Untuk dapat menjalankan game playstation dengan baik kita perlu memilih emulator yang terbaik.

Berikut emulator PSP terbaik untuk smarphone android:

  1. PPSSPP - PSP Emulator. Ini merupakan aplikasi emulator yang paling terkenal untuk bermain game PSP di smarphone android. Emulator ini cukup ringan, kompatibel dengan android versi 2.1 atau versi yang lebih tinggi.
  2. ePSXe For Android. Emulator ini juga terkenal sebagai emulator game playstation. Kita dengan mudah bermai game playstation di smartphone android dengan kecepatan tinggi.
  3. OxPSP Emulator. Aplikasi emulator ini memberikan kualitas grafik yang tinggi. Kita dapat dengan mudah menjalankan game dan juga dapat menyimpan game yang sedang kita mainkan untuk dimainkan lagi di waktu yang lain.
  4. Emulator For PSP. Ini juga aplikasi emulator terbaik utnuk smarphone android. Emulator ini dapat berjalan di smarphone atau tablet.
  5. PSP Emulator. Aplikasi ini kompatibel dengan android versi 2.3 atau versi yang lebih tinggi.
Previous
Next Post »
0 Komentar